welcome

Selamat datang dan Selamat bergabung ... Selamat datang dan Selamat bergabung ...Selamat datang dan Selamat bergabung

Jumat, 01 Agustus 2008

Ekspresi Emosi yang tidak efektif

Ekspresi Emosi yang tidak efektif
Ineffective Expression Of Emotions

Berbicara dengan bahasa yang umum
Speaking in generalities

“I feel Bad”, atau ungkapan “I am happy” , “I am sad” pernyataan-pernyataan tersebut menunjukkan suatu ekspresi emosi, tapi ungkapan tersebut tidaklah efektif, karena kalimat tersebut terlalu umum dan abstrak, karena hal tersebut tidak mengkomunikasikan dengan jelas apa yang dirasakan oleh pembicara. Ketika kita menyatakan perasaan kita terhadap komunikan kita sebaiknya menggunakan bahasa yang lebih jelas.

Jangan Menggunakan bahasa I & You
Not owning feelings

“Kamu membuat saya marah”, kalimat tersebut sangatlah umum, dimana kalimat tersebut ada seseorang yang membuat kita marah. Kalimat yang tepat menggantikan kalimat diatas adalah ; “Kamu membuat saya marah tatkala saya menyuruh kamu untuk menghubungi saya kemudian kamu tidak menghubungi”

Mengekspresikan bahasa emosi
Counterfeit emotional language

“Whay can’t you leave me alone”, kalimat tersebut masih sangat umum, hal tersebut dapat berarti menunjukkan orang yang sedang stress atau depresi menjelang deadline, atau keinginan menyendiri untuk menenangkan diri, atau ketidak sukaan terhadap orang yang datang. Perkataan tersebut akan menjadi efektif jika kita memberikan kalimat yang lebih jelas, seperti : “Tolong tinggalkan saya sendiri, saya ingin menenangkan diri”.

Tidak ada komentar:

Main game yuk !

Sorry, you will need the <a href="http://www.macromedia.com/go/getflashplayer/" target="_blank">Flash Player</a> to play this game.
Add Games to your own site

Saran dan Masukan

Bagi anda yang ingin berbagi, memberikan masukan, komentar, pertanyaan, mengirim artikel & ingin ditayangkan, silahkan kirim ke ajias66@gmail.com.
Follow kangazi99 on Twitter